Kunjungan Duta Besar Arab Saudi ke Cilacap







Duta besar Kerajaan Arab Saudi, Agus Maftuh Abegebriel berkunjung ke Cilacap Jawa Tengah Indonesia. Dalam lawatannya ke Cilacap, Duta besar beserta rombongan mengunjungi RSI Fatimah, Mahad Imam Syafii dan STIKES Al-Irsyad Al-Islamiyyah. Dan terakhir Duta besar Agus Maftuh Abegebriel bertemu Wakil Bupati Cilacap Ahmad Edi Susanto, ST.


0 Response to "Kunjungan Duta Besar Arab Saudi ke Cilacap"

Posting Komentar